Sabtu, 23 Januari 2010

Cara Pasang Brapa Pengunjung Blog (Hit Couter)


sekedar ingin berbagi ilmu aja nich,yang sudah tahu ya nggak apa-apa.
untuk memudahkan kita melihat jumlah pengunjung blog kita ada baiknya kita memasang
alat untuk pendeteksi jumlah pengujung blog yang sudah mampir di blog kita caranya yaitu ikuti langkah berikut ini:

1. Click/kunjungi link di samping ini www.histats.com
2. Masuk di
Create new account
3.
Isilah form registri tersebut
4. di kolom Page views start value dan Visitors start value masukkan angka yang anda inginkan untuk start awal angka penghintung web blog anda
5. klik tombol registri
6. Anda akan masuk di halaman Choose a category, pilhlah layout counter yang inginkan, kemudian tekan continue
7. di halaman Choose information to show on the counter, anda disajikan beberapa pilihan untuk counter anda kemudian tekan continue lagi.
tunggu selama 25 deti untuk proses pembuatan mesin penghitung anda
8. setelah itu copy kode yang diberikan.
selanjutnya login ke blogger anda, piih layout ---> add page element.
tambahkan widget anda, lalu pasang kode yang kita dapatkan dari histats tadi.
9. counter akan menghitung setiap ada yang berkunjung ke blog anda dengan ini anda dapat mengetahui seberapa banyak orang-orang yang telah melihat blog anda dalam sehari ini

selamat mencoba semoga berhasil

Tidak ada komentar:

Posting Komentar